Deskripsi Event

Digital writing memegang peran penting dalam strategi marketing dan branding bisnis untuk berkomunikasi lebih efektif dengan audiensnya di berbagai platform. Kemampuan ini menjadi kunci dalam menciptakan hubungan yang bermakna dan meninggalkan kesan mendalam. Melalui event GRATIS ini, bersama mentor expert kamu akan mempelajari teknik crafting konten untuk berbagai platform digital, panduan praktis dalam penulisan digital, serta tren masa depan dalam pembuatan konten. Selain itu, kamu juga akan dapat inspirasi dari contoh nyata dan studi kasus yang relevan. Jangan lewatkan kesempatan ini, daftar sekarang!

Talking Points:
  • Important role of digital writing for marketing and branding

  • Crafting content techniques for various digital platform 
  • Do’s & don’ts (you dare) in digital writing
  • Future trends in content creations
  • Example & study case sharing

    Silakan dibaca panduan berikut ini untuk memudahkan pendaftaran dan mengakses kelasnya: https://bit.ly/PanduanAksesSkolaTalk 

Keuntungan Mengikuti Sesi Ini

E-certificate

Interactive live session

Professional community on Discord

Portofolio menjadi Digital Writer

Tips & Trik Karier Digital Writing

Networking dengan 100++ Enthusiast

Panduan Pendaftaran

Registrasi Akun

Masuk ke Halaman Kelas

Cara Mengakses Zoom dan Youtube

person

Cerita Techies tentang SkolaTalk

Kanzur Rizki Najihah

Kanzur Rizki Najihah

4/5

seneng banget dapet insight baru

100% Gratis, Join Sekarang!

Jadwal : 27 Februari 2025 | 19.15 - 21.00 WIB

Rekomendasi Kelas Lainnya

Skola Talk #102 -  QA Engineer
Durasi Kelas: 1 hari
Batas Pendaftaran: 9 Mei 2025

GRATIS!

Kelas dimulai: 9 Mei 2025

Pelajari Selengkapnya
Skola Talk #103 - Data Engineer
Durasi Kelas: 1 hari
Batas Pendaftaran: 21 Mei 2025

GRATIS!

Kelas dimulai: 21 Mei 2025

Pelajari Selengkapnya
Skola Talk #104 - Data Entry
Durasi Kelas: 1 hari
Batas Pendaftaran: 29 Mei 2025

GRATIS!

Kelas dimulai: 29 Mei 2025

Pelajari Selengkapnya

Frequently Asked Question